Berbicara tentang game PC online seru memang tidak ada habisnya. Selalu ada saja permainan PC seru yang bermunculan. Sehingga, membuat banyak gamer bingung untuk memilih permainan PC yang paling seru untuk dimainkan.
Pada pembahasan kali ini akan direkomendasikan beberapa permainan PC terbaru yang seru dimainkan. Tentunya dengan kualitas yang bagus dan dengan grafik yang canggih juga. Inilah beberapa permainan PC dumaitoto yang akan direkomendasikan!
Game PC Online Seru untuk Dimainkan
Banyaknya permainan PC yang seru akan membuat orang bingung untuk memilih permainan mana yang paling seru. Berikut ada beberapa rekomendasi permainan di PC:
1. Game Dead Cells
Permainan yang pertama yaitu ada Dead Cells. Permainan ini merupakan hasil inovasi dari permainan yang sebelumnya. Sehingga, menjadi sebuah permainan yang berkualitas dan sudah pasti memuaskan pemainnya.
Dalam permainan ini, pemain harus bisa melalui berbagai tantangan yang disediakan. Apabila kalah di tengah-tengah permainan, maka pemain harus mengulangnya dari awal. Bahkan, senjata yang sudah dikumpulkan juga akan hilang.
2. Game Frostpunk
Rekomendasi berikutnya yaitu ada permainan bernama Frostpunk. Permainan ini menyajikan permainan bertahan hidup yang sangat unik. Pemain juga harus bisa membangun kota yang hancur dari awal pembangunan.
Di permainan tersebut, sudah disediakan berbagai bahan bangunan yang lengkap. Dalam proses pembangunan tersebut, pemain bisa menyuruh semua masyarakat di sana. Selain itu, pemain juga harus bisa mencari makanan agar bisa bertahan.
3. Game The Evil Within 2
Apabila menyukai permainan dengan tema yang menyeramkan. Maka, bisa mencoba permainan The Evil Within 2. Permainan ini juga merupakan permainan bertahan hidup yang menegangkan dan horor.
Pemain akan berhadapan dengan para monster dengan bentuk yang unik. Bahkan, pemain akan melakukan pertarungan dengan para monster tersebut. Sepanjang jalan di area permainan akan dikelilingi banyak monster yang menakutkan.
Game PC online seru untuk dimainkan sudah dibahas dengan lengkap di atas. Permainan tersebut memang selalu seru untuk dimainkan, karena mempunyai konsep permainan yang tidak membosankan. Sehingga, akan membuat pemain ketagihan untuk memainkannya.